Monday, July 23, 2018

Hari Anak Nasional

Anak anak adalah penerus bangsa ini, seperti kita ketahui sekitar 80 jutaan (32%) jumlah penduduk di indonesia adalah anak anak,  kalau mau melihat bagaimana bangsa ini kedepannya maka kita bisa melihat dari bagaimana kehidupan dan kualitas anak anak di indonesia, seperti kita ketahui bahwa tiap tanggal 23 Juli kita memperingati Hari Anak Nasional, hal ini didasari oleh Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 1984 tanggal 19 Juli 1984. Peringatan HAN ( Hari Anak Nasional ) bermula dari sebuah gagasan maju yang berkeinginan untuk melihat anak-anak, sebagai aset kemajuan bangsa,yang bergembira, bermain dan ceria.

Tuesday, July 3, 2018

BBM Bersubsidi

BBM Bersubsidi

Beberapa waktu belakangan ini orang lagi sibuk terkait kenaikan BBM Non subsidi, sebelum kita ikut ribut yuk kita pahami BBM apa saja yang termasuk golongan subsid dan non subsidi supaya kita jadi nambah cerdas dikit.
berdasarkan Perpres 191 Tahun 2014 yang di tandta tangani oleh Presiden RI Joko Widodo, BBM dibagi dalam 3golongan BBM yaitu
  • Jenis BBM Tertentu; 
  • Jenis BBM Khusus Penugasan; 
  • Jenis BBM Umum
Nah berdasarkan perpres ini hanya Jenis BBM Tertentu yang mendapatkan subsidi dari dan itu adalah
  • Minyak Tanah, untuk Penggunaan :
    • Rumah Tangga
    • Usaha Mikro
    • Usaha Perikanan
  • Minyak Solar, untuk Penggunaan 
    • Usaha Mikro
    • Usaha Perikanan
    • Usaha Pertanian
    • Transportasi 
    • Pelayanan Umum
Dan di luar itu  berarti termasuk BBM non subsidi, jadi .... ??

 silahkan baca di Perpres 191 Tahun 2014 atau silahkan download di sini

Iwan Jaketijo

Saturday, March 31, 2018

Kadang...


Semua seakan berjalan begitu saja .....
Semua seakan memang sudah seharusnya ......
Semua seakan dapat berjalan tanpa-Nya ......

Dan .....
Kadang .....
Dalam kelemahan ......
Dalam kegagalan .....
Dalam permasalahan ......
Justru ada tempat yang cukup luas .......
Bagi Tuhan .....

Saturday, July 12, 2014

THR, Siapa saja yang berhak ??


Bulan Ramadhan adalah bulan penuh berkah bagi umat muslim, karena sebentar lagi hari kemenangan itu tiba, ya idul Fitri dimana umat muslim merayakannya sebagai hari kemenangan setelah sebulan penuh berpuasa. Dan apa sih yang identik seputar menjelang  hari raya Idul fitri,  ya tentunya makanan khas, bikin kue, beli baju ( yang punya uang tentunya hehehehe…) dan tentunya THR, ya THR atau Tunjangan Hari Raya itu adalah yang ditunggu-tunggu para pekerja (termasuk penulis) menjelang hari raya idul fitri. Dan tulisan kali ini akan mencoba sedikit mengulas tentang seputaran THR.


Di Indonesia memang ada aturan tenaga kerja dalam hal ini adalah UU Ketenagkerjaan No 13 Tahun 2013 tapi yang uniknya di adalam aturan ini hampir tidak ada yang mengatur tentang Tunjangan Hari Raya…Nah lho.. lalu darimana dasarnya THR itu sendiri ?? hehehe tenang…. THR ada kok aturannya yaitu di Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi atau di singkat Permenaker no 6 tahun 2016 tentang Tunjangan Hari Raya (THR) Keagamaan Bagi Pekerja di Perusahaan. . Jadi tenang sudah ada aturannya kan…


Apa ih sebenarnya Tunjangan Hari Raya itu sendiri ?

Monday, July 7, 2014

Lembur dan penghitungan upah lembur

Bersedia Kerja Lembur ?? , salah satu pertanyaan pekerja/buruh di sesi wawancara pada saat akan masuk kerja di sebuah perusahaan,dan pasti akan dijawab BERSEDIA...hehehe, bukankah ini yang di tunggu-2 saat kita sudah bekerja di perusahaan/instansi. ya lembur seolah-olah sudah menjadi bagian penting dalam kehidupan pekerja/buruh untuk menutupi kebutuhan hidup mereka sehari-hari ketika upah pokoknya tidak bisa mencukupi, bahkan sebagian pekerja/buruh berfikir, biar aja Gaji Pokok kecil yang penting lembur banyak

Tuesday, July 1, 2014

Pilpres RI 2014, SEPULTURA VS 3 LAYAK

Hari-hari ini kita di suguhi informasi dan berita yang sangat luar biasa terkait dengan Pilpres yang di laksanakan pada tanggal 9 juli mendatang, masing2 pasangan Capres & Cawapres berlomba-lomba menarik simpati dari masyarakat lewat vis-misi dan jargonnya yang terasa manis di telinga... tapi ada yang menarik bahwa pilpres kali ini ISU PERBURUHAN mulai di lirik, setelah KSPI mengeluarkan SEPULTURA ( Sepuluh Tuntutan Rakyat ) maka elemen buruh lainnya memunculkan ISU 3 LAYAK, dan saya kali ini akan menuliskan SEPULTURA & 3 LAYAK

Friday, May 17, 2013

PERATURAN MENTERI TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI REPUBLIK INDONESIA NOMOR 13 TAHUN 2012


Monday, December 3, 2012

Harga Layak Keringat Buruh

Harga Layak Keringat Buruh
M Hadi Shubhan ;  Doktor Ilmu Hukum; Ahli Hukum Perburuhan di Fakultas Hukum Universitas Airlangga
JAWA POS, 23 November 2012
GELOMBANG protes buruh/pekerja terhadap penetapan kebijakan upah minimum terus mengalir di berbagai kota besar di Indonesia. Terakhir, demo besar-besaran melanda Kota Surabaya, ibu kota Provinsi Jawa Timur, yang menuntut upah minimum ditetapkan sebesar 150 persen dari nilai survei kebutuhan hidup layak atau KHL (Jawa Pos, 19 November 2012). Jika setiap tahun terus-menerus terjadi demo menuntut upah layak, berarti ada sesuatu yang salah dalam sistem kebijakan pengupahan buruh, terutama pada aspek regulasi pemerintah. 

Tuesday, September 18, 2012

Sekaten Solo 2011



Sekaten Solo 2011






Baca Selanjutnya.. tradisi sekaten
 

Jalan Tol

Pemandangan Di Jalan Tol



Jalan tol (di Indonesia disebut juga sebagai jalan bebas hambatan) adalah suatu jalan alternatif untuk mengatasi kemacetan lalu lintas ataupun untuk mempersingkat jarak dari satu tempat ke tempat lain.
Untuk menikmatinya, para pengguna jalan tol harus membayar sesuai tarif yang berlaku. Penetapan tarif didasarkan pada golongan kendaraan. Bangunan atau fasilitas di mana tol dikumpulkan dapat disebut pintu tol, rumah tol, plaza tol atau di Indonesia lebih dikenal sebagai gerbang tol. Bangunan ini biasanya ditemukan di dekat pintu keluar, di awal atau akhir jembatan (misal: Jembatan Suramadu), dan ketika Anda memasuki suatu jalan layang.

Lebah



Lebah

Lebah merupakan sekelompok besar serangga yang dikenal karena hidupnya berkelompok meskipun sebenarnya tidak semua lebah bersifat demikian. Semua lebah masuk dalam suku atau familia Apidae (ordo Hymenoptera: serangga bersayap selaput). Di dunia terdapat kira-kira 20.000 spesies lebah dan dapat ditemukan di setiap benua, kecuali Antartika.
Sebagai serangga, ia mempunyai tiga pasang kaki dan dua pasang sayap. Lebah membuat sarangnya di atas bukit, di pohon kayu dan pada atap rumah. Sarangnya dibangun dari propolis (perekat dari getah pohon) dan malam yang diproduksi oleh kelenjar-kelelenjar lebah betina yang masih muda terdapat dalam badannya. Lebah memakan nektar bunga dan serbuk sari.

Reog Ponorogo




Ada lima versi cerita populer yang berkembang di masyarakat tentang asal-usul Reog dan Warok [1], namun salah satu cerita yang paling terkenal adalah cerita tentang pemberontakan Ki Ageng Kutu, seorang abdi kerajaan pada masa Bhre Kertabhumi,

Friday, September 14, 2012

PERMENAKER NOMOR 13 TAHUN 2012 TENTANG KOMPONEN DAN PELAKSANAAN TAHAPAN PENCAPAIAN KEBUTUHAN HIDUP LAYAK

PERMENAKER NOMOR 13 TAHUN 2012 TENTANG KOMPONEN DAN PELAKSANAAN TAHAPAN PENCAPAIAN KEBUTUHAN HIDUP LAYAK
Permenaker Nomer 13 Tahun 2012 Tentang Komponen Dan Pelaksanaa Layhapan Pencapaian Kebutuhan Hidup Layak ( Pengganti Permenaker No 17 Tahun 2005)

Wednesday, September 12, 2012

Rawa pening

  
Rawa Pening adalah sebuah danau yang merupakan salah satu obyek wisata air di kabupaten semarang-Jawa Tengah. Danau ini tepatnya berada di cekungan terendah antara gunung Merbabu,telomoyo dan Ungaran. Rawa pening memiliki ukuran sekitar 2.670 hektar

Tuesday, January 31, 2012

Aksi KAJS

Tuesday, December 14, 2010

Download

berikut ini adalah daftar link dan download semoga berguna....

1.Logo FSPMI dan Serikat Pekerja Anggot dalam format PNG dan EPS

Thursday, December 9, 2010

DATA UPAH KABUPATEN BEKASI



Data UMK Kabupaten Bekasi
TahunJasaUMKUMK sektor 3UMK sektor 2UMK sektor 1KHLInflasi%UMK dengan KHLKhusus RS/Klinik
2004------N/aN/aN/a
2005-Rp 710.000---N/a17.11%N/aN/a
2006--Rp 820.121Rp 822.024Rp 824.026N/a6.60%N/aN/a
2007N/AN/a-Rp 919.500Rp 920.500KHL6.59%N/aN/a
2008N/ARp 980.589,67-Rp 1.015.0001.020.000KHL11.06%N/aN/a
2009N/ARp 1.084.140UMK sektor 3Rp 1.130.000Rp 1.186.400N/a2.78%N/aN/a
2010N/AN/aN/aN/aN/a1.205.1286.96%97%n/a
2011N/ARp. 1.286.421-Rp. 1.376.470Rp. 1.414.1631.286.421100%n/a
2012N/ARp 1.491.000-Rp 1.715.000Rp 1.849.0001.324.778Inflasi113%n/a
2013N/ARp 2.002.0002.042.040Rp 2.302.300Rp 2.402.400N/aInflasiN/aN/a
2014N/ARp 2.447.445Rp2.496.394Rp2.692.190Rp2.814.5622.466.696Inflasin/an/a
2015N/ARp 2.840.0002.896.800Rp 3.124.000Rp 3.266.0002.466.696Inflasi115%Rp 2.466.696
* Dari berbagai Sumber * #By. GREENJACKET#
untuk format pdfnya sk gubernur perubahan umk tahun 2015 silahkan di download di sini

Monday, November 15, 2010

KEPMEN NO 51 TH 2004 TENTANG ISTIRAHAT PANJANG PADA PERUSAHAAN TERTENTU

KEPUTUSAN MENTERI TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI REPUBLIK INDONESIA
NOMOR KEP.51/MEN/IV/2004 TAHUN 2004
TENTANG
ISTIRAHAT PANJANG PADA PERUSAHAAN TERTENTU
MENTERI TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI REPUBLIK INDONESIA,

Thursday, November 4, 2010

Kartu Kuning


Kartu Kuning


PROSEDUR PELAYANAN JAMINAN KESEHATAN MASYARAKAT (JAMKESMAS)

PROSEDUR PELAYANAN
JAMINAN KESEHATAN MASYARAKAT (JAMKESMAS) Jamkesmas